Latest Post

Kapasitas Lateral Tiang dengan PY Analysis (Metode Beda Hingga)
Mei 3, 2021
Menghitung pile axial capacity pasti banyak yang bisa. Tapi untuk menghitung lateral pile capacity, menurut pengamatan saya hingga saat ini masih banyak yang “kesulitan” melakukan kalkulasinya. Ada beberapa metode yang umum digunakan untuk menghitung pile lateral capacity, antara lain: (1) Brom’s method; (2) Elastic method; (3) P-Y analysis. Diantara metode yang disebutkan diatas, sepemahaman saya […]
Fresh Poured Posts

Model Cam-Clay – Critical State dari Pemadatan Sisi Kering/Basah
November 20, 2016
Model Cam-Clay memiliki dua parameter, yaitu tegangan prakonsolidasi dan gradient dari CSL (critical state line). Dari posting yang lalu mengenai model Cam-Clay, kita sudah melihat kelebihan model ini yang mampu memodelkan efek stress history pada tanah yang direpresentasikan dengan parameter . Ini berarti, tidak seperti model Mohr-Coulomb, kondisi plastis di model Cam-Clay dapat tercapai hanya […]

Model Cam-Clay – Komparasi dengan Model Mohr-Coulomb
Juni 3, 2016
Model Cam-Clay termasuk dalam model tanah yang diklasifikasikan sebagai cap model. Seperti saya sudah singgung di post yang lalu, secara prinsip, model-model tipe ini adalah model yang mampu memodelisasi efek stress history pada tanah. Stress history adalah karakteristik tanah yang berkaitan dengan kemampuan tanah untuk mengingat beban terbesar yang pernah dipikulnya (i.e. tegangan prakonsolidasi). Ini […]

Model Cam-Clay – Intro
Mei 31, 2016
Di dunia ilmu mekanik, khususnya mekanika tanah, selain kriteria runtuh Mohr-Coulomb, ada banyak sekali kriteria runtuh yang sudah (dan terus) dikembangkan… Mengapa orang terus mengembangkan kriteria runtuh untuk pelbagai macam material? Alasannya tentu saja karena kriteria runtuh yang sederhana seperti Mohr-Coulomb hanya terbatas untuk mendeskripsikan limit elastik material. Ini berarti, dengan kriteria Mohr-Coulomb, secara praktis […]

Unsaturated Soils – Variabel Kondisi & Generalisasi Kriteria MC
Mei 29, 2016
Variabel kondisi (state variable) adalah sejumlah variabel yang bisa mendeskripsikan secara matematis kondisi suatu sistem. Misalkan dalam problem termodinamik, variabel-variabel seperti temperatur (T), tekanan (P) dan volume (V) adalah variabel kondisi. Variabel-variabel diatas dikatakan sebagai variabel kondisi karena nilai variabel tersebut tidak tergantung pada proses bagaimana nilai suatu variabel tersebut diperoleh. Untuk lebih jelasnya perhatikan […]

Unsaturated Soils – Gambaran Umum
Mei 15, 2016
Studi tanah tak tersaturasi membahas mengenai perilaku tanah di daerah yang dikenal dengan nama vadose zone, yaitu tanah diatas muka air tanah yang tidak 100% tersaturasi, namun juga tidak 100% kering. Tanah seperti ini adalah mayoritas tanah yang kita temui di lapangan. Saya sengaja menulis terlebih dahulu mengenai tekanan air pori negatif di posting yang […]

Unsaturated soils – Tekanan Air Pori Negatif
Mei 11, 2016
Dalam studi karakteristik tanah di rekayasa sipil, pada umumnya hanya dipelajari dua kasus ekstrim berikut: tanah yang kering sempurna (dry soils) dan tanah tersaturasi sempurna (saturated soils). Menggunakan definisi derajat saturasi yang merupakan rasio antara volume air dan volume void (air + udara) pada tanah, kita ketahui bahwa tanah tersaturasi sempurna memiliki nilai dan untuk […]

Mengenal Erosi Internal di Bendungan
Mei 9, 2016
Di era Pemerintahan Presiden Jokowi saat ini, pembangunan infrastruktur merupakan agenda besar yang menjadi flagship dari pemerintahan beliau. Salah satu wujud infrastruktur yang akan dikebut pembangunannya adalah bendungan. Pada tahun 2015 lalu, ada 13 bendungan yang telah dimulai pembangunannya, banyak diantaranya berlokasi di NTT, sebuah propinsi yang di masa lampau hingga kini terkenal dengan problem […]

Uji Brazilian – Rangkuman
April 27, 2016
Uji Brazilian adalah uji yang sangat umum dilakukan untuk menginvestigasi kuat tarik dari material getas seperti beton. Uji ini diperkenalkan di akhir perang dunia ke 2 oleh Carneiro, seorang ahli dari Brazil, tidak heran uji ini sekarang tenar dengan nama uji Brazilian. Pembebanan destruktif dilakukan dengan menekan spesimen silinder, oleh karena itu, uji ini juga […]
Recent Comments